Tag: KKP
DENPASAR, NusaBali - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperkuat perlindungan pekerja kapal perikanan guna memastikan kesejahteraan dan kepastian hukum, sehingga dapat menekan pelanggaran ketenagakerjaan.
Rombongan menumpangi banana boat modifikasi yang biasa digunakan karyawan perusahaan keramba budidaya lobster untuk mengangkut sarana prasarana budidaya
Produksi ikan tuna, cakalang dan tongkol (TCT) yang menjadi komoditas unggulan ekspor Indonesia terus naik dalam beberapa tahun terakhir, di antaranya didukung beragam langkah strategis oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP).
JAKARTA, NusaBali - Direktur Jenderal Perikanan Budi Daya (DJPB) Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) TB Haeru Rahayu menyebut, potensi perikanan budi daya ikan jenis tilapia di Indonesia mencapai 13,9 miliar dolar AS (Rp215,7 triliun).
JAKARTA, NusaBali - Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan (BPPSDM) Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) meluncurkan Platform CoFis (Collaboration for Fisheries Information System).
DENPASAR, NusaBali.com - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperketat aturan dalam pemanfaatan pulau-pulau kecil di Indonesia. Pulau Serangan di Denpasar Selatan pun kini ikut menjadi sorotan.
SINGARAJA, NusaBali - Kelompok Masyarakat Pengawas (Pokmaswas) Penimbangan Lestari Desa Baktiseraga, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, mendapatkan bantuan dari Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP). Bantuan diberikan untuk melakukan konservasi di wilayah pesisir pantai di wilayah setempat.
SEMARAPURA, NusaBali - Terjadi peningkatan pendapatan retribusi pasca petugas Kawasan Konservasi Perairan (KKP) Bali melakukan sidak dan berjaga di sejumlah pintu masuk menuju KKP di perairan Kecamatan Nusa Penida, Klungkung.
JAKARTA, NusaBali - Direktur Kepelabuhan Perikanan Kementerian Kelautan Perikanan (KKP) Tri Aris Wibowo menuturkan pihaknya bersiap untuk menguji coba beberapa pelabuhan yang akan ditetapkan sebagai pelabuhan pangkalan untuk penerapan aturan Penangkapan Ikan Terukur (PIT) sehingga nilai ekonomi dari pelabuhan tercapai.
JAKARTA, NusaBali
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menjamin kualitas produk perikanan Indonesia ke Australia dengan mengadakan mutual recognition arrangement (MRA) terkait komoditas perikanan Indonesia bisa bebas masuk ke Negeri Kanguru dan bersaing dengan produk Thailand dan Vietnam.
AMLAPURA, NusaBali
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) telah mampu mengembangkan induk udang unggul vaname sehingga tidak lagi mengimpor.
- JAKARTA, NusaBali
JAKARTA, NusaBali
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) siap mempertahankan cakupan keberterimaan produk kelautan dan perikanan dari Republik Indonesia ke 171 negara di seluruh dunia.
JAKARTA, NusaBali
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menggandeng Organisasi Pangan dan Pertanian PBB (FAO) dalam mengelola ikan sidat secara berkelanjutan karena tingkat keberlangsungan hidup benih sidat dinilai tergolong sangat rendah.
JAKARTA, NusaBali
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) fokus dalam rangka mencari peluang terkait masuknya investasi yang berkelanjutan di sektor kelautan dan perikanan, seperti dalam bidang budidaya tambak udang serta industri pengolahan ikan kaleng.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Badung 12 Feb 2025 Cuaca Buruk, Nelayan di Kedonganan Tak Melaut
-
-
-
-
-
Berita Foto
Banyu Pinaruh
Bali Ocean Days Conference & Showcase
Pusat Penjualan Perhiasan Emas di Bali
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Tentang Kekayaan
āḍhyo'bhijanavānasmi ko'nyo'sti sadṛśo mayā, yakṣye dāsyāmi modiṣya ityajñānavimohitāḥ. (Bhagavad Gita 16.15)