Tag: Reklame
NEGARA, NusaBali
Jajaran Satpol PP Jembrana bersama sejumlah petugas OPD (organisasi perangkat daerah) terkait dan TNI/Polri, memberangus 130 reklame di lima wilayah kecamatan se-Kabupaten Jembrana.
NEGARA, NusaBali
Kondisi taman pembatas jalan di Jalan Udayana, Kecamatan Negara, Jembrana, belakangan tampak kumuh.
NEGARA, NusaBali
Tim gabungan dari Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu, dan Tenaga Kerja (PMPTSPTK), Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD), dan Satpol PP Jembrana, menertibkan puluhan reklame bodong di seputaran kota Negara.
AMLAPURA, NusaBali
Tim Yustisi Karangasem menurunkan 32 spanduk rokok berbagai ukuran di sejumlah desa Kecamatan Karangasem, Selasa (14/7).
DENPASAR, NusaBali
Mengantisipasi adanya penurunan Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang diakibatkan virus Corona (Covid-19), DPRD Kota Denpasar minta Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) untuk kembali melirik pajak reklame.
Pembongkaran reklame tidak sesuai marterplan masih terus dilakukan oleh Satpol PP Kabupaten Badung.
Aparat Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung menertibkan sejumlah papan reklame yang ada di Jalan Raya Kerobokan, Kuta Utara, Selasa (25/2) siang.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung membongkar reklame yang melanggar masterplan di kawasan Mengwitani, Kecamatan Mengwi, Selasa (21/1) siang.
Jajaran Satpol PP Jembrana kembali melaksankan operasi ketertiban umum di seputaran Kota Negara (Kecamatan Jembrana dan Kecamatan Negara), Jembrana, Jumat (13/12) pagi.
Satpol PP Tabanan memberangus puluhan reklame bodong dengen media spanduk, baliho, dan banner, di sepanjang Jalan Gajah Mada atau areal Taman Kota, Kecamatan Tabanan, Tabanan, Jumat (6/12).
Billboard pesta rakyat HUT ke–10 Mangupura masih terpampang di sudut jalan protokol kawasan Jalan Raya Sempidi, Kecamatan Mengwi.
Petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung dibuat geleng kepala oleh aksi pemilik reklame bodong.
Jajaran Satpol PP Jembrana belakangan gencar menertibkan reklame rokok, guna menindaklanjuti surat dari Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu, dan Tenaga Kerja (PMPTSPTK) Jembrana.
Petugas juga menyegel dua reklame lain yang diketahui sudah lebih dari dua tahun tidak membayar pajak.
Pembongkaran reklame tak sesuai masterplan oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung, hingga Kamis (24/10) terdata sebanyak 27 reklame dengan berbagai ukuran.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung membongkar reklame yang berdiri tak sesuai peruntukan di kawasan Kecamatan Kuta Selatan, Senin (21/10).
Penertiban reklame yang melanggar masterplan terus dilakukan oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung.
Petugas gabungan dari Satuan Polisi Pamong Praja, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP), perangkat Kecamatan Kuta Selatan menertibkan 21 reklame tidak sesuai izin yang terletak di wilayah Kecamatan Kuta Selatan, Badung, Senin (14/10) pagi.
Bupati Giri Prasta minta di desa/kelurahan membentuk satgas pendataan usaha dengan melibatkan lurah, perbekel, bendesa adat, karang taruna yang dikoordinir oleh camat.
Puluhan papan reklame berupa baliho, spanduk, dan banner kadaluwarsa diberangus oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 28 Feb 2021 Sasolahan Sastra Angkat Tema Tumpek Wariga
-
-
-
-
Tabanan 21 Feb 2021 Umat Hindu - Kristiani Saling Ngejotin
-
Denpasar 21 Feb 2021 Sesolahan Basur Tampil di Bulan Bahasa Bali
-
-
Berita Foto
KOLAM Pura Taman Ayun Dibersihkan
Lengang, Ubud Tanpa Turis
Kerajinan Akuarium Akar Pohon
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Asparsa Yoga
Aku sujud pada yoga asparsa yang diajarkan, yang menjanjikan kebahagiaan bagi semua, yang kondusif bagi kesejahteraan semua, yang mengatasi semua perselisihan, yang terbebas dari permusuhan dan kontradiksi.