Tag: Event
DENPASAR, NusaBali
Festival Seni Bali Jani (FSBJ) IV Tahun 2022 dimeriahkan utsawa (parade) teater monolog bertajuk 'Drupadi' yang dipersembahkan Arcana Foundation dan Kitapoleng Bali, bertempat di Gedung Ksirarnawa, Taman Budaya Provinsi Bali, Sabtu (15/10) sore.
TABANAN, NusaBali
Membangkitkan kembali kebahagiaan dan keceriaan komunal usai pandemi, Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya membuka secara resmi Festival Yogaboga Nusantara serangkaian HUT ke-529 Kota Tabanan, Sabtu (15/10).
DENPASAR, NusaBali
Plaza Renon mengadakan kegiatan tutorial make up dan hairdo/hairstyle bertajuk 'Female's Date Vol 1 Elegance in Simplicity bertempat di Atrium Plaza Renon, Niti Mandala, Denpasar, Jumat (14/10) sore.
MANGUPURA, NusaBali
Sebanyak 33 fashion designer atau perancang busana dari dalam dan luar negeri ikut ambil bagian meramaikan Event Bali International Fashion Week 2022 (BIFW 2022) yang digelar di Museum Pasifika, kawasan Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) Nusa Dua, Kecamatan Kuta Selatan.
DENPASAR, NusaBali
Gubernur Bali Wayan Koster membuka secara resmi gelaran Festival Seni Bali Jani (FSBJ) IV Tahun 2022 di Panggung Terbuka Ardha Chandra Taman Budaya Provinsi Bali (Art Center) Denpasar, Minggu (9/10) malam.
DENPASAR, NusaBali
D’Youth Modification Contest 2022 sebagai salah satu pre event D’Youth Fest 2.0 sukses menghadirkan ratusan modifikator dari berbagai kalangan.
TABANAN, NusaBali
Daya Tarik Wisata (DTW) Jatiluwih, di Desa Jatiluwih, Kecamatan Penebel, Tabanan gelar Festival Jatiluwih Culture Week (JCW).
DENPASAR, NusaBali
Sebagai upaya menumbuhkan rasa cinta terhadap bahasa dan sastra daerah Bali terutama pada generasi muda, Balai Bahasa Provinsi Bali menggelar kegiatan Festival Tunas Bahasa Ibu.
DENPASAR, NusaBali
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali melalui Dinas Kebudayaan Provinsi Bali kembali mempersembahkan Festival Seni Bali Jani (FSBJ) IV Tahun 2022 yang akan berlangsung 9-23 Oktober 2022.
TABANAN, NusaBali
Desa Pangkung Karung, Kecamatan Kerambitan bakal gelar festival layangan pada 2 Oktober mendatang.
SINGARAJA, NusaBali
Sejumlah penyair, pendongeng hingga dokter spesialis tampil dalam Festival Mendongeng se-Indonesia yang digelar Komunitas Mahima.
Seorang pengunjung mengamati sebuah robot menyajikan makanan kepada pengunjung saat kegiatan Food, Hotel & Tourism Bali (FHTB) 2022 di Nusa Dua, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, Kamis (22/9).
Iklan digital tentang promosi pariwisata Klungkung dengan melibatkan bintang tamu artis Indah Kalalo.
DENPASAR, NusaBali.com – Sebanyak 40 penari usia 8-12 tahun se-Bali adu keluwesan menarikan Tari Condong di panggung Sabha Yowana Sesetan Festival, Minggu (18/9/2022).
NEGARA, NusaBali
Sekaa Teruna (ST) Yowana Nawasena, Banjar Pangkung Liplip, Desa Kaliakah, Kecamatan Negara, Jembrana, menggelar Lomba Layang-layang di areal persawahan Subak Benel, Desa Kaliakah, Minggu (18/9).
DENPASAR
Obama Foundation Maya Soetoro-Ng menilai Nungkalik sebagai sebuah pertunjukan dengan pemahaman yang kuat, narasi instruktif, dan kaya kreativitas.
DENPASAR, NusaBali
Desainer dari berbagai negara akan turut menampilkan karya-karyanya pada event Bali International Fashion Week 2022 di Museum Pasifika Nusa Dua (Kawasan Indonesia Tourism Development Corporation/ITDC) pada 11-15 Oktober 2022.
SEMARAPURA, NusaBali
Event Nusa Penida Festival dicanangkan Oktober 2022, hingga saat ini belum ada kepastian pelaksanaan.
DENPASAR, NusaBali
Festival Seni Bali Jani (FSBJ) ke-4 tahun 2022 yang akan berlangsung 9-23 Oktober 2022 sebagai ajang apresiasi budaya untuk pemajuan kesenian modern, kontemporer, dan seni inovatif di Provinsi Bali, akan dimeriahkan dengan berbagai lomba berskala nasional.
MANGUPURA, NusaBali
Puri Ageng Mengwi kembali akan menggelar lomba Bapang Barong dan Mekendang Tunggal setelah sempat ditiadakan akibat pandemi Covid-19.
Topik Pilihan
-
Denpasar 31 Oct 2024 155 Pelamar PPPK Denpasar Dinyatakan TMS
-
Denpasar 31 Oct 2024 Pindah Memilih ke Denpasar Hanya 30 Orang
-
-
Badung 31 Oct 2024 Kios Pasar Seni Kuta Banyak Tutup
-
-
-
-
Badung 30 Oct 2024 Masa Kampanye, Festival Budaya ke-15 Ditunda
-
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)