Tag: Pertanian
JAKARTA, NusaBali - Indonesia masih payah untuk urusan ketahanan pangan. Bahkan dengan klaim sebagai negara agraris, level ketahanan pangan Indonesia kalah dari Singapura.
JAKARTA, NusaBali - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani membebaskan bea masuk atas impor bibit dan benih demi mendorong pengembangan industri pertanian, perikanan, dan peternakan di Indonesia. Stimulus ini tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 41 Tahun 2024, yang berlaku sejak 3 Agustus 2024.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Provinsi Bali menjajaki kemungkinan kerjasama di bidang pertanian dengan negara Chile.
TABANAN, NusaBali - Bupati Tabanan Komang Gede Sanjaya kembali menjalankan program Ngantor di Desa atau Bungan Desa. Kali ini Bungan Desa ke-53 dilaksanakan di Desa Sesandan, Kecamatan Tabanan, Jumat (5/7).
TABANAN, NusaBali - Galakkan transformasi pembangunan dan kesejahteraan masyarakat melalui program unggulan Bupati Ngantor di Desa (Bungan Desa), Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Tabanan Ny Rai Wahyuni Sanjaya tonjolkan potensi Pertanian Jambu Kristal yang dimiliki oleh Desa Payangan, Kecamatan Marga, Tabanan dalam kunjungan Bungan Desa ke-52, Rabu (3/7).
JAKARTA, (ANTARA) - Hidup di negeri agraris semestinya memiliki ketahanan pangan yang kuat. Tapi nyatanya harga bahan makanan masih kerap bergejolak, entah atas alasan cuaca, pasokan hingga momen hari besar keagamaan. Bila membenahi sektor pertanian masih menjadi perkara sulit oleh para pemangku kepentingan terkait, masyarakat bisa bertani di pekarangan untuk membangun rumah mandiri pangan sebagai solusi paling mudah direalisasikan.
Guna menjaga produksi padi, Distan Denpasar melakukan beberapa upaya, seperti memastikan ketersediaan BBM hingga mengantisipasi penyakit agar tidak terjadi gagal panen.
TABANAN, NusaBali - Krama Subak Jatiluwih, di Desa Jatiluwih, Kecamatan Penebel, Tabanan, menggelar upacara Nangluk Merana pada Rabu (3/4). Upacara digelar untuk mengurangi penyebaran hama terutama tikus yang sudah hampir sebulan menyerang lahan pertanian.
Pengembangan usaha tani padi varietas ini akan mendorong peningkatan produksi padi dan beras di Bali, dan sekaligus menunjang program kesehatan Masyarakat.
Topik Pilihan
-
Jembrana 13 Sep 2024 Gunungan Sampah TPA Hembuskan Asap
-
-
-
-
-
-
-
-
Berita Foto
Pemkot Gelar Pasar Murah Jelang Galungan
Ekspor Indonesia Meningkat 6,55 Persen
Antrean Pedagang Bermobil
Polisi Bantu Orang Sakit
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Apa Itu Kesadaran?
na jāyate mriyate vā kadāchin nāyaṁ bhūtvā bhavitā vā na bhūyaḥ, ajo nityaḥ śhāśhvato ’yaṁ purāṇo na hanyate hanyamāne śharīre. (Bhagavad Gita, 2. 20)