Tag: Wagub Bali
Berbagai kemajuan telah dicapai Bali di tahun 2018.
Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) menghadiri acara Perayaan Ulang Tahun Kaisar Jepang Akihito ke-85 di Ayodya Ballroom Kawasan BNDCC Nusa Dua, Selasa (11/12).
Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) mendukung gerakan yang dilakukan ‘Suksma Bali’ dalam melestarikan pawongan, palemahan dan parahyangan di Bali.
Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) meminta agar seluruh pangemong Pura Agung Besakih melakukan evaluasi selama 10 tahun terakhir terkait apa saja yang pernah terjadi di bumi Bali (skala) ini, dan keterkaitan setiap kejadian dengan kondisi niskala.
Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) memimpin paruman yang diikuti oleh para kelian subak se-Bali di wantilan Jaba Tengah Pura Ulun Danu Batur, Kecamatan Kintamani, Bangli, Jumat (26/10).
Wabup Badung menyebut menjual pariwisata Bali secara murah diibaratkan sebuah penjajahan yang sangat berbahaya.
Delegasi Gubernur (Council of Governors) Kenya yang tergabung dalam Maarifa Center yang dipimpin oleh Ketuanya Josphat Koli Nanok diterima oleh Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) mewakili Gubernur Bali Wayan Koster di ruang kerjanya, Kamis (18/10).
Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) mengapresiasi pelaksanaan Dewa Yadnya yang mencakup Rsi Gana, Tawur Agung lan Mendem Pedagingan di Pura Pucak Manik Saci Ukir, Desa Pakraman Tampaksiring, yang dilakukan secara bergotong royong serta kebersamaan warga dengan berbekal niat dan usaha.
Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati mendukung pengembangan desa wisata yang berbasis partisipasi masyarakat.
Terkait Raperda APBD 2019 dan Raperda Pengelolaan Barang Milik Daerah
Masyarakat dan Pemerintah Daerah Bali menyatukan komitmen untuk membersihkan lingkungan dari sampah.
Wakil Gubernur (Wagub) Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati alias Cok Ace, didampingi Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Bali Anak Agung Yuniartha Putra, menerima audensi dari panitia Ubud Village Jazz Festival, di ruang kerjanya, Selasa (18/9).
Bali Mandara Nawanatya 2017 Ditutup
Kondisi ketahanan pangan Provinsi Bali di triwulan III tahun 2017 jika dilihat dari aspek ketersediaan pangan masih cukup memenuhi kebutuhan 4,2 juta jiwa lebih penduduk Bali.
Wakil Gubernur Bali Ketut Sudikerta mendukung dibangunnya sistem logistik yang andal, efektif dan efisien yang dapat mendukung ekspor non-migas di Pulau Dewata.
Derap kaki melangkah penuh amarah segera merangsak menyerang, menyerbu markas pasukan NICA.
Wakil Gubernur Bali Ketut Sudikerta menerima aspirasi warga Desa Kubu, Kabupaten Karangasem, terkait rencana pemanfaatan tanah milik Pemprov Bali yang sempat terbengkalai untuk digunakan menjadi kuburan.
Wakil Gubernur Bali Ketut Sudikerta memberikan apresiasi kepada Asosiasi Periklanan Asia yang tetap mempercayai Bali sebagai tuan rumah acara internasional terlepas isu bencana Gunung Agung.
Rahina Purnama Kapat yang dipercaya memiliki nilai spiritual lebih tinggi dibanding rahina purnama lainnya, menjadi titik pelaksanaan upacara Dewa Yadnya di tempat-tempat suci umat Hindu di Bali dimulai tingkatan paling bawah di lingkungan keluarga yakni Sanggah Kemulan hingga Kahyangan Jagat di di Pura Agung Besakih dalam bentuk persembahan guna memohon keselamatan dan kerahayuan.
Wakil Gubernur Bali Ketut Sudikerta menghadiri Karya Ngusaba Kapat di Pura Puncak Tirta Empul, Desa Adat Manukaya, Tampaksiring, Kabupaten Gianyar, Kamis (5/10).
Topik Pilihan
-
Denpasar 31 Oct 2024 155 Pelamar PPPK Denpasar Dinyatakan TMS
-
Denpasar 31 Oct 2024 Pindah Memilih ke Denpasar Hanya 30 Orang
-
-
Badung 31 Oct 2024 Kios Pasar Seni Kuta Banyak Tutup
-
-
-
-
Badung 30 Oct 2024 Masa Kampanye, Festival Budaya ke-15 Ditunda
-
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)