Tag: Bencana Alam
SINGARAJA, NusaBali - Seluruh warga Sekolah Dasar Negeri (SDN) 3 Gitgit, mendapatkan edukasi pasca bencana, kerja kolaboratif Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Dinas Sosial (Dinsos) dan Badan Penanggulangan Bencana daerah (BPBD) Buleleng.
DENPASAR, NusaBali - Dinas Pertanian (Distan) Kota Denpasar mencatat sebanyak 7,25 hektare sawah gagal panen karena musim hujan sejak beberapa bulan terakhir, yang mengakibatkan produktivitas pertanian terganggu dan musim tanam mundur.
SINGARAJA, NusaBali - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Buleleng mendata sebanyak 45 kejadian bencana alam dan musibah yang terjadi sepanjang bulan Januari 2025.
DENPASAR, NusaBali - Bencana tanah longsor kembali terjadi di Jalan Warmadewa Gang II A, kawasan Banjar Binoh Kaja, Desa Ubung Kaja, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar,Selasa (28/1) pukul 16.00 Wita.
SINGARAJA, NusaBali - Bencana banjir bandang menimpa puluhan rumah warga Banjar Dinas Sumber Batok, Desa Sumberklampok, Kecamatan Gerokgak, Buleleng, Minggu (26/1) malam sejak pukul 19.30 Wita.
Tim TRC BPBD Buleleng dan warga setempat bekerja sama untuk mempercepat proses evakuasi dan mengatasi dampak yang ditimbulkan
HAMPIR sepanjang Desember tahun lalu hujan lebat mengguyur Bali, sepanjang hari. Banjir di mana-mana, memberi tahu warga: banyak selokan, sungai, mampet karena warga buang sampah sesuka hati ke saluran irigasi.
MANGUPURA, NusaBali - Bhabinkamtibmas Desa Sangeh, Aipda I Wayan Suwika melaksanakan kegiatan sambang di Monkey Forest, Banjar Batu Sari, Desa Sangeh, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung, pada Rabu (22/1).
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Denpasar Ida Bagus Alit Wiradana menjenguk pasien korban selamat musibah tanah longsor di wilayah Desa Ubung Kaja yang sedang menjalani perawatan di RS Surya Husada, Denpasar, Rabu (22/1).
Masyarakat diimbau tetap waspada selama musim penghujan ini dan segera melaporkan ke pihak berwenang apabila menemukan potensi terjadinya bencana
Tebing-tebing di sepanjang jalur Singaraja-Denpasar setiap musim penghujan memang selalu langganan longsor, akibat kontur tanah yang gembur dan labil.
Masyarakat sekitar lokasi kejadian dekat Kantor Desa Ubung Kaja melakukan evakuasi awal beberapa korban tanah longsor setelah mendengar teriakan minta tolong
Isak Tangis Warnai Pemulangan Jenazah Korban Tertimpa Longsoran Batu di Desa Pikat, Dawan, Klungkung
I Nengah Lastra menuturkan tak menyangka sang kakak Ketut Surata menjadi korban dalam kejadian tersebut, sebab kakaknya itu sehari-hari tinggal di Denpasar
SEMARAPURA, NusaBali - Setelah dinyatakan hilang selama sehari akhirnya Tim SAR gabungan berhasil mengevakuasi 1 orang korban tertimpa batu besar berdiameter 5 meter di sebuah pasraman di Banjar Cempaka, Desa Pikat, Kecamatan Dawan, Klungkung, Senin (20/1) pagi. Korban I Nengah Mertayasa ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.
Bendesa Adat Pikat, Komang Puja Sudarsana mengatakan lokasi tersebut sering dimanfaatkan oleh kelompok warga untuk melakukan kegiatan spiritual (meditasi)
BANGLI, NusaBali - Bencana angin kencang mendominasi bencana alam di Bangli. Kondisi ini mengacu data keseluruhan kebencanaan di Bali tahun 2024. Selama setahun tersebut di Bangli tercatat 144 bencana.
TABANAN, NusaBali - Desa Senganan, Kecamatan Penebel, Tabanan diamuk angin puting beliung pada Sabtu (18/1) sekitar pukul 15.00 Wita.
SINGARAJA, NusaBali - Bencana tanah longsor dan pohon tumbang terjadi di wilayah Kabupaten Buleleng usai diguyur hujan deras, Rabu (15/1).
TABANAN, NusaBali - Awal tahun 2025, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tabanan mencatat kerugian akibat bencana alam mencapai Rp 160 juta. Bencana alam ini dipicu oleh cuaca ekstrem sejak awal tahun 2025.
DENPASAR, NusaBali - Kejadian bencana akibat cuaca ekstrem masih berlanjut di Bali. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bali mencatat 37 kejadian bencana selama periode 6-12 Januari 2025.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
Denpasar 07 Feb 2025 Pemkot ‘Bersihkan’ Kawasan Titi Banda
-
-
-
-
Berita Foto
Bali Ocean Days Conference & Showcase
Pusat Penjualan Perhiasan Emas di Bali
Proyeksi Produksi Beras Januari-Maret
Nusa Ning Nusa
Bali Milik Siapa?
POLDA Bali mencatat, sepanjang tahun 2024, seperti dikutip Tempo, sebanyak 133 WNA terlibat kasus pidana umum. Kasus ini meningkat 49 persen dibanding 2023 yang mencatat 89 WNA. Angka-angka ini belum termasuk kasus narkotika dan tindak pidana khusus.