Topik Utama
Nataru, Bali Siap-siap ‘Dibanjiri’ Wisatawan
Rem Motor Blong, Pasutri Meninggal
Berita Terkini NusaBali
GIANYAR, NusaBali - Dandim 1616/Gianyar Letkol Inf Eka Wira Dharmawan menyerahkan bantuan MCK kepada I Wayan Jatu, warga Banjar Penaka, Desa/Kecamatan Tampaksiring, Gianyar, Selasa (5/12).
SINGARAJA, NusaBali - Siswa SMAN 2 Banjar kembali menorehkan prestasi yang membanggakan. Mereka berhasil menyabet tiga medali dalam lomba syncounlogi tingkat nasional tahun 2023 yang diselenggarakan Himpunan Mahasiswa Jurusan Ilmu Pendidikan, Psikologi dan Bimbingan, Universitas Pendidikan Ganesha.
SINGARAJA, NusaBali - Perpustakaan Nasional (Perpusnas) RI mendorong Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah (DAPD) Buleleng, untuk mendata dan perlindungan naskah kuno yang ada di masyarakat. Upaya ini sedang dikejar untuk pelestarian naskah-naskah kuno salah satunya lontar yang banyak di Bali.
DENPASAR, NusaBali - Sorang pria asal Republik Moldova, Caylan Tayfun Alexej, 25, bersama seorang temannya mendatangi Mapolsek Denpasar Barat, Rabu (6/12) sekitar pukul 02.30 Wita. Keduanya datang ke mapolsek untuk melaporkan kejadian bahwa keduanya jadi korban jambret saat melintas di Jalan Kesambi, Kecamatan Kuta Utara, Badung.
DENPASAR, NusaBali - Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) dan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPSP) Kota Denpasar memperoleh anugerah Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN–RB).
MANGUPURA, NusaBali - Kejaksaan Negeri (Kejari) Badung resmi naik kelas menjadi Kejari Tipe A setelah menjalani monitoring dan evaluasi dari Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kementrian PAN-RB) sejak 2022 lalu. Saat ini Kejari Badung resmi menyandang Kejari Kelas IA.
MANGUPURA, NusaBali - Serorang Warga Negara Asing (WNA) berinisial BAF, 49, dideportasi Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai melalui Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta, Badung, Senin (4/12) malam. Wanita berkewarganegaraan Filipina itu dideportasi setelah selesai menjalani masa tahanan di Lapas Perempuan Kelas IIA Kerobokan.
SEMARAPURA, NusaBali - Menjelang perhelatan Pemilu 2024 mendatang DPC PDIP Klungkung panaskan mesin partai dengan mengumpulkan para calon legislatif (caleg) di Sekretariat DPC PDIP Klungkung, Rabu (6/12). Caleg diminta untuk makin gencar memenangkan Capres-Cawapres Ganjar Pranowo-Mahfud MD.
MANGUPURA, NusaBali - Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Badung yang merupakan partai pendukung Capres-Cawapres, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka (Prabowo-Gibran) gencarkan strategi untuk gaet suara generasi muda di Gumi Keris. Tim Kampanye Cabang (TKC) Prabowo-Gibran di Badung targetkan 60 persen kemenangan dengan strategi person to person.
DENPASAR, NusaBali - Untuk menjaring atlet sejak usia dini, Pengurus Provinsi Persatuan Olahraga Selam Seluruh Indonesia (POSSI) Bali menggelar Kejuaraan Selam pada 24 Desember. Kejuaraan di Kolam Renang Taman Tirta Gulingan, Kecamatan Mengwi, Badung itu hanya melibatkan atlet dari sekolah taman kanak-kanak (TK) dan Sekolah Dasar (SD).
Kondisi karateka saat ini memang cukup memprihatinkan, karena yang datang latihan tidak penuh, bahkan terkadang hanya lima orang. Jadi mau tidak mau dikembalikan ke program persiapan umum, dan ini tugas berat pelatih fisik.
LONDON, NusaBali - Arsenal meraih kemenangan krusial di markas tim promosi Luton Town, dalam pekan ke-15 Kompetisi Liga Primer Inggris, di Kenilworth Road, Luton, Rabu (6/12) dinihari WITA. The Gunners menang 4-3 atas Luton, lewat gol dramatis Declan Rice pada injury time.
Teco mengatakan, timnya telah berlatih maksimal dan siap turun dengan kekuatan penuh. Target utamanya adalah kemenangan, sehingga akan terus di papan atas klasemen sementara.
SINGARAJA, NusaBali - Kapal Pesiar Seven Seas Explorer berlabuh di Pelabuhan Celukan Bawang, Kecamatan Gerokgak, Buleleng pada, Rabu (6/12) pagi. Kapal Pesiar itu mengangkut sebanyak 596 wisatawan dari berbagai Negara. Para wisatawan ini diajak mengunjungi beberapa objek wisata andalan di Kabupaten Buleleng selama dua hari.
Jokowi minta stok cadangan beras pemerintah (CBP) bisa mendekati 3 juta ton
Kami sudah memiliki gambaran untuk calon tersangka. Tinggal selangkah lagi menunggu hasil audit saja. (Kepala Kejaksaan Negeri Bangli Era Indah Soraya).
JAKARTA, NusaBali - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Hasyim Asy'ari mengatakan calon presiden (capres) akan sepenuhnya berbicara selama debat khusus capres; begitu juga saat debat khusus cawapres, yang akan berdebat penuh adalah cawapres. Namun demikian, lanjut Hasyim, KPU mempersilakan setiap pasangan calon (paslon) untuk berdiskusi terlebih dahulu sebelum berbicara dalam debat masing-masing.
AMLAPURA, NusaBali - Orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) yang mantan mahasiswa, I Gede Supatria,39, sakitnya kumat. Dia mengamuk dengan merusak mobil Suzuki Ertiga dan pintu rumah tetangga.
NEGARA, NusaBali - Kejaksaan Negeri (Kejari) Jembrana menggelar pemusnahan berbagai barang bukti di halaman Kantor Kejari Jembrana, Jalan Udayana, Kelurahan Banjar Tengah, Kecamatan Negara, Jembrana, Rabu (6/12). Barang bukti yang dimusnahkan ini merupakan barang bukti dari 25 perkara tindak pidana umum (Pidum) yang telah berkekuatan hukum tetap atau inkrah.
Finishing ditargetkan tuntas sebelum akhir pekan ini yakni berupa pengerjaan pagar.
Video Terkini
Senggol Bali
Belanja murah dari rumah mulai sekarang!
Event Terkini
DISCOVERY ART EXHIBITION
Topik Pilihan
-
-
Tabanan 04 Dec 2023 Awal 2024, Tarif Objek Wisata Unggulan Naik
-
-
-
-
-
-
-
Berita Foto
Becek, Warga Tetap Parkir di Lapangan Ubud
Bersih Tukad Teba
Potensi Ekspor Ikan Hias Indonesia
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Buta Hati dan Rasa Percaya Diri
yatra yogeshvarah krsno yatra partho dhanur-dharah, tatra srir vijayo bhutir dhruva nitir matir mama. (Bhagavad-gita, 18.78)