Tag: Bakteri
Dari 6 sampel makanan yang dikirim ke Laboratorium Kesehatan (Labkes) Bali di Denpasar, 5 sampel positif mengandung bakteri jenis E.Coli.
KETIKA ingin bersin biasanya akan refleks menutup mulut atau menahannya agar tidak menyebar virus. Namun, menahan bersin ternyata dapat menyebabkan masalah lebih berbahaya.
JAHE merah dan jahe putih sering dibanding-bandingkan terkait khasiatnya. Bahkan ada anggapan, jahe merah dikatakan lebih sehat daripada jahe putih.
SINGARAJA, NusaBali - Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Buleleng hingga Selasa (30/5) kemarin, belum menemukan atau menerima laporan ada babi yang terindikasi bakteri streptococcus suis.
SINGARAJA, NusaBali - Puluhan hektare lahan pisang milik Kelompok Tani Ternak (KTT) Kerti Winangun Desa Bukti, Kecamatan Kubutambahan, Buleleng terserang Blood Disease Bacteria (BDB). Serangan bakteri yang memicu gagal panen petani ini pun semakin merebak sejak dua tahun terakhir.
Sebanyak 112 cubang (tempat penampungan air) milik 151 kepala keluarga (KK) di Banjar Kesimpar, Desa Besakih, Kecamatan Rendang, Karangasem tercemar bakteri E-Coli.
Dinas Kesehatan Tabanan akan surati puskesmas di seluruh Tabanan untyk meningkatkan pembinaan kepada penjual olahan daging babi.
Event Terkini
Topik Pilihan
-
-
-
Tabanan 04 Dec 2023 Awal 2024, Tarif Objek Wisata Unggulan Naik
-
-
-
-
-
-
Berita Foto
Becek, Warga Tetap Parkir di Lapangan Ubud
Bersih Tukad Teba
Potensi Ekspor Ikan Hias Indonesia
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Buta Hati dan Rasa Percaya Diri
yatra yogeshvarah krsno yatra partho dhanur-dharah, tatra srir vijayo bhutir dhruva nitir matir mama. (Bhagavad-gita, 18.78)