Tag: Spanyol
BARCELONA, NusaBali - Raksasa LaLiga Spanyol Barcelona mengincar gelandang Tottenham Hotspur, Giovani Lo Celso, pada bursa transfer Januari 2024 untuk mengisi posisi Gavi yang cedera. Ya, Gavi cedera ligamen anterior (ACL) saat membela Timnas Spanyol pada jeda internasional November 2023. Akibatnya, Gavi absen hingga sisa musim ini.
BANDUNG, NusaBali - Pelatih tim nasional Jerman U-17 Christian Wueck sempat cemas dengan kegagalan timnya mendominasi permainan saat melawan Amerika Serikat (AS) pada putaran 16 besar Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Selasa (21/11) malam.
JAKARTA, NusaBali - Timnas Spanyol U-17 menjadi tim pertama yang lolos ke babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023, seusai menekuk timnas Mali 1-0, dalam laga kedua Grup B di Stadion Manahan, Solo, Senin (13/11). Sedangkan di saat hampir bersamaan, Ekuador menang 2-0 atas Maroko dalam laga di grup A, di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.
SEVILLA. NusaBali - Spanyol sukses menuntaskan dendam dengan mengalahkan Skotlandia 2-0, dalam laga Grup A Kualifikasi Euro 2024 di Stadion La Cartuja, Sevilla, Jumat (13/10) dinihari WITA.
MADRID, NusaBali - Masa depan Kylian Mbappe masih menjadi tanda tanya ketika kontraknya dengan Paris Saint-Germain akan berakhir, dan tampaknya raksasa Spanyol, Real Madrid, siap untuk bergerak.
TBILISI, NusaBali - Trigol Alvaro Morata mewarnai kemenangan telak Spanyol atas Georgia 7-1, pada laga Grup A Kualifikasi Euro 2024 di Stadion Boris Paichadze Dinamo Arena, Tbilisi, Sabtu (8/9) dini hari Wita.
AUCKLAND, NusaBali - Spanyol dan Inggris akan bertarung di final Piala Dunia Wanita 2023.
BANDUNG, NusaBali - Komisaris Persib Umuh Muchtar mengungkapkan, pelatih Luis Milla meninggalkan tim Maung Bandung karena alasan keluarga. Yakni, untuk merawat ibunya yang sakit keras di Spanyol.
BANDUNG, NusaBali - Siapa sangka Luis Milla akan menjadi pelatih pertama di Liga 1 yang lengser. Pelatih asal Spanyol ini secara mengejutkan menyatakan mundur dari kursi kepelatihan Persib Bandung, Sabtu (15/7).
ROTTERDAM, NusaBali - Fuente yakin timnya masih akan terus lapar gelar meski mampu kembali juara. Dia berharap gelar itu jadi suntikan semangat bagi anak asuhannya menghadapi ajang beriktunya.
TWENTE, NusaBali - Timnas Spanyol tembus ke final UEFA Nations League, usai mendepak Italia 2-1 di De Grolsch Vesce, Twente, Belanda, Jumat (16/6) dinihari WITA.
MUGELLO, NusaBali - Rider Red Bull KTM Brad Binder percaya diri dan dalam performa terbaik menghadapi MotoGP Italia, di Sirkuit Mugello, 9-11 Juni. Dia pun mengaku tidak sabar memutus dominasi tim pabrikan dan satelit Ducati. Sebab, lima dari enam posisi teratas klasemen kejuaraan untuk pebalap musim ini diisi para rider tim pabrikan dan satelit Ducati.
JEREZ, NusaBali - Rider tim Gresini Racing Alex Marquez berharap bisa tampil dengan kondisi kesehatan yang fit dan lebih baik dalam MotoGP Spanyol di Sirkuit Jerez, akhir April ini.
MADRID, NusaBali - Pelatih baru Spanyol Luis De La Fuente pada Minggu (18/12) mengomentari keputusan Sergio Busquets pensiun dari timnas Spanyol.
Event Terkini
Topik Pilihan
-
-
-
Tabanan 04 Dec 2023 Awal 2024, Tarif Objek Wisata Unggulan Naik
-
-
-
-
-
-
Berita Foto
Becek, Warga Tetap Parkir di Lapangan Ubud
Bersih Tukad Teba
Nusa Ning Nusa
Gaya Angan-angan Orang Tua dan Guru
ORANGTUA sering berperilaku sewot, ketika anak menjatuhkan gelas dan pecah. Melihat anaknya memecahkan gelas, dia spontan bereaksi marah, jutek, tak ramah, atau galak.