Tag: Kecamatan Susut
BANGLI, NusaBali
Sekaa Teruna (ST) Astha Dharma Kerti Banjar Buungan, Desa Tiga, Kecamatan Susut, Bangli kembali menggelar Buungan Adventure Survival (BUAS), Minggu (22/5).
Kabid Bina Marga Dinas PUPR Perkim Bangli mengatakan, perbaikan jaringan pipa mutlak tanggung jawab Perumda Tirta Danu Arta.
BANGLI, NusaBali
Tembok panyengker Pasar Hewan Kayuambua, Kecamatan Susut, Bangli, roboh, Selasa (2/11) sekitar pukul 15.00 Wita.
BANGLI, NusaBali.com – Sejumlah pemuda Desa Apuan Kaler menjadikan pandemi sebagai motivasi untuk mengembangkan potensi yang dimiliki di desa berlokasi di Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, berupa wisata alam yang dinamakan Mangsi River.
BANGLI, NusaBali
Calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Bangli mulai digembleng. Latihan sudah memasuki hari kelima. Mereka berlatih di Lapangan Umum Susut di Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Bangli. Memastikan kesehatan, calon Paskibraka menjalani tes swab antigen secara berkala.
SEMARAPURA, NusaBali
I Ketut Liang, 45, seorang warga Banjar Selat Peken, Desa Selat, Kecamatan Susut, Bangli, tiba-tiba ditemukan tergeletak tak bernyawa di areal persawahan Banjar Beneng, Desa Getakan, Banjarangkan, Klungkung, pada Rabu (21/7) petang.
BANGLI, NusaBali
Jalan yang menghubungkan Banjar Dinas Serokadan Desa Abuan dengan Desa Apuan, Kecamatan Susut, Bangli baru saja tuntas diperbaiki. Belum serah terima dari rekanan kepada Pemprov Bali.
BANGLI, NusaBali
Gubernur Bali I Wayan Koster sempat meninjau jalan penghubung Desa Abuan-Desa Apuan, Kecamatan Susut, Bangli yang jebol.
BANGLI, NusaBali
Sejumlah warga Banjar Apuan Kelod, Desa Apuan, Kecamatan Susut, Bangli mendatangi kantor Dinas Sosial Bangli, Selasa (2/3).
BANGLI, NusaBali
Pemerintah Provinsi Bali melalui Dinas Kebudayaan melaksanakan lomba ogoh-ogoh se-Bali. Saat ini tahap penilaian di tingkat kecamatan.
Krama Subak Gede Tanggahan, Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Bangli menggelar upacara pakelem di mata air Dugul, Dusun Alis Bintang, Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Bangli pada Anggara Umanis Wayang, Selasa (12/11).
Jalan menuju Pura Dalem Nyambu, Banjar Tanggahan Peken, Desa Sulahan Kecamatan Susut, Bangli rusak parah.
Sekaa Teruna Asta Dharma Kerti, Banjar Buungan, Desa Tiga, Kecamatan Susut, Bangli menggelar event Buungan Adventure Survival (BUAS), Minggu (22/9).
Mengurangi siswa naik motor sendiri ke sekolah dan mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas, warga Banjar Linjong, Desa Tiga, Kecamatan Susut, Bangli, I Wayan Suparta, berinisiatif membuat angkutan siswa.
Sejumlah SD di Desa Sulahan, Desa Tiga, Kecamatan Susut, Bangli sering dikunjungi turis mancanegara.
Pihak keluarga minta bantuan Iptu Kadek Pardila untuk memulangkan Wayan Punduh ke Bangli.
Siswi SMK ‘Hilang’ 7 Bulan Jalin Asmara dengan Pria Beristri
Kantor Perbekel Desa Tiga, Kecamatan Susut, Bangli dinilai kurang representatif.
Gedung Balai Latihan Kerja (BLK) di Banjar Kayuambua, Kecamatan Susut, Bangli sejak setahun rusak.
Bangunan Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Bangli di Banjar Kayuambua, Desa Tiga, Kecamatan Susut, Bangli rusak parah. Bangunan berusia puluhan tahun ini belum pernah direhab.
Topik Pilihan
-
Klungkung 25 May 2022 Usaha Kacang Goreng Nyanglan Eksis
-
Denpasar 25 May 2022 SLB Negeri 3 Terapkan Kurikulum Merdeka
-
-
-
-
-
-
-
Denpasar 21 May 2022 Gubernur Dukung PWI Bali Ikuti Porwanas XIII
Berita Foto
Sejumlah Delegasi GPDRR Tanam Pohon Bakau
RTH Gor Kebo Iwa Semrawut
Lukisan Limbah Cangkang Telur Formula E
Penerbangan Lampion Waisak 2566 BE
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tersinggung
ORANG yang gampang marah lazimnya mudah tersinggung. Memang, tak semua kemarahan diawali ketersinggungan.