Tag: Wisatawan Mancanegara
Pengunjung melintas di jembatan gantung Lembah Purba di kawasan wisata Situgunung, Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Minggu (26/11/2023).
JAKARTA, NusaBali - PT Angkasa Pura I atau AP I (Persero) telah melayani lebih dari enam juta (6.081.648) pergerakan penumpang pada periode Oktober 2023. Angka tersebut mengalami pertumbuhan sebesar 25 persen jika dibandingkan dengan pergerakan penumpang periode Oktober 2022 yang mencapai 4,8 juta (4.874.232) penumpang.
DENPASAR, NusaBali - BUMN PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) Regional III Benoa, Denpasar, Bali, mencatat kenaikan penumpang kapal pesiar di Pulau Dewata selama periode Januari-Oktober 2023 mencapai hampir 22 ribu orang atau naik signifikan dibandingkan periode sama 2022 mencapai 180 orang.
MANGUPURA, NusaBali - Seorang Warga Negara Asing berinisial BJC, 54, dideportasi oleh Petugas Imigrasi Kelas I Khusus Tempat Pemeriksaan Imigrasi (TPI) Ngurah Rai melalui Bandara Ngurah Rai, Tuban Kecamatan Kuta, Badung pada Rabu (4/10) malam.
Pelanggaran yang paling dominan yakni melewati batas waktu izin tinggal alias overstay.
MANGUPURA, NusaBali - Petugas Rumah Detensi Imigrasi (Rudenim) Denpasar mendeportasi seorang Warga Negara Asing (WNA) berinisial DRS, 46, melalui Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta, pada Senin (2/10). Pria berkewarganegaraan Amerika Serikat itu dideportasi karena menyalahi aturan izin tinggal alias overstay.
JAKARTA, NusaBali - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah wisatawan mancanegara (wisman/turis asing) ke Indonesia mencapai 1,13 juta kunjungan pada Agustus 2023.
Punya waktu 4 bulan untuk mencapai target 4,5 juta wisman di tahun 2023
WNA yang dideportasi yakni yang membuat onar, orang dengan gangguan jiwa (ODGJ), serta hidup menggelandang.
Wisatawan mancanegara (wisman) mencoba alat permainan edukatif (APE) dari bahan daur ulang yang dibuat peserta lomba rangkaian Bali Jagadhita Cultural Week 2023 di Denpasar, Bali, Minggu (17/9).
Wisatawan mancanegara (wisman) menyaksikan pameran lukisan bertajuk ‘A Palette of Cultures’ di Badung, Bali, Sabtu (2/9).
MANGUPURA, NusaBali - Memasuki awal semester II, Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) selaku pengelola kawasan The Nusa Dua, Kecamatan Kuta Selatan, Badung mencatat tingkat hunian mencapai 84,05 persen. Dari total tersebut kunjungan masih didominasi oleh wisatawan mancanegara (wisman).
MANGUPURA, NusaBali - Kunjungan wisatawan ke Garuda Wisnu Kencana (GWK) Cultural Park terus mengalami peningkatan dalam beberapa bulan terakhir.
DENPASAR, NusaBali - Kalangan pelaku pariwisata Bali berharap rencana pungutan Rp 150 ribu yang akan dikenakan kepada wisatawan mancanegara (wisman), bisa disharing pemanfaatannya untuk penanganan kemacetan dan masalah sampah. Alasannya, dua isu tersebut menjadi sorotan dan mengganggu citra Bali sebagai daerah tujuan wisata dunia.
MANGUPURA, NusaBali - Pemerintah Provinsi Bali menargetkan bisa mendatangkan 4,5 juta wisatawan mancanegara (wisman) pada tahun ini.
DENPASAR, NusaBali - Kalangan pelaku pariwisata Bali berharap stakeholder dan masyarakat pariwisata Bali secara konsisten menerapkan keramah tamahan dan kenyamanan pelayanan kepada wisatawan yang datang ke Bali.
MANGUPURA, NusaBali - Pergerakan penumpang yang dilayani di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta sepanjang Juli 2023 tembus 2.143.649 orang. Angka tersebut tercatat yang tertinggi pasca pandemi Covid-19.
DENPASAR, NusaBali - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves), Luhut Binsar Pandjaitan menyarankan agar pendapatan yang masuk dari pungutan retribusi terhadap wisatawan mancanegara (wisman) yang masuk ke Bali salah satunya digunakan untuk mengelola sampah.
DENPASAR, NusaBali - Rencana Pemprov Bali memberlakukan pungutan sebesar Rp 150.000 kepada wisatawan mancanegara (Wisman) mendapat dukungan pelaku pariwisata Bali.
DENPASAR, NusaBali - Ratusan miliar rupiah potensi pendapatan yang akan didapatkan Pemprov Bali jika pungutan (kontribusi) sebesar Rp 150.000 per wisatawan mancanegara (Wisman) yang berkunjung ke Bali sudah dieksekusi.
Event Terkini
Topik Pilihan
Awal 2024, Tarif Objek Wisata Unggulan Naik
-
-
-
-
-
-
-
-
Denpasar 22 Nov 2023 Debut Gusti Fazli Langsung Lolos PON
-
Berita Foto
Becek, Warga Tetap Parkir di Lapangan Ubud
Bersih Tukad Teba
Potensi Ekspor Ikan Hias Indonesia
Kampanye Perdana Capres
Souvernir Tema Piala Dunia U-17
Nusa Ning Nusa
Baku Hantam
PERKELAHIAN terjadi saban menit, tiap detik. Yang bertikai itu makhluk hidup: binatang atau manusia. Pohon-pohon, kendati saling membelit, yang besar dan subur menaungi yang kecil menjadi kerdil dan mati, tak digolongkan makhluk berkelahi.