Tag: Polsek Kerambitan
TABANAN, NusaBali - Polsek Kerambitan mengimbau nelayan dan wisatawan di Tabanan waspada terhadap ancaman banjir rob. Pihaknya telah berkoordinasi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan Tim SAR jika terjadi hal yang tak diinginkan.
TABANAN, NusaBali - Desa Adat Kelating bersama Polsek Kerambitan memasang plang larangan berenang dan mandi di Pantai Kelating, Desa Kelating, Kecamatan Kerambitan, Tabanan pada Jumat (12/5).
TABANAN, NusaBali - Polsek Kerambitan berhasil ungkap pencurian kayu di Perumahan Aditya Sentana Residen Banjar Batuaji Kelod, Desa Batuaji, Kecamatan Kerambitan. Pelakunya adalah Budi Gunawan, 28, nekat bawa kabur kayu milik I Nyoman Alit Astrawan usai ditebang.
TABANAN, NusaBali.com – Aksi nekat dilakukan oleh Muhamad Supandi, 29. Pria asal Jakarta yang saat ini kost di Banjar Samsam I, Desa Samsam, Kecamatan Kerambitan, Tabanan ini bersiap melompat dari jembatan shortcut Penyalin-Samsam pada Selasa (21/3/2023) siang.
TABANAN, NusaBali - Dalam rangka menyambut Hari Ibu, Polsek Kerambitan bersama Polres Tabanan gelar bhakti sosial di SLBC Kecamatan Kerambitan, Jumat (16/12).
TABANAN, NusaBali
Polsek Kerambitan ajak duduk bersama Bendesa Adat Kelating dan Bendesa Adat Tibibu, Kerambitan, Tabanan pada Selasa (15/11).
TABANAN, NusaBali
Polsek Kerambitan gandeng pelawak Tabanan untuk menyampaikan imbauan Kamtibmas.
Event Terkini
Topik Pilihan
-
Nasional Plus 01 Oct 2023 Satu Tahun Tragedi Kanjuruhan
-
-
Tabanan 29 Sep 2023 Vaksin DB Sudah Tersedia di Tabanan
-
-
Denpasar 29 Sep 2023 Pemkot Naikkan Gaji Guru Kontrak
-
-
-
-
Berita Foto
Mobil Listrik untuk KTT AIS Forum Sudah Tiba
Lomba Tari Barong Ket di Bali
Tanaman Pacar Tetap Menggiurkan
Nusa Ning Nusa
GENERASI Z DAN REVOLUSI INDUSTRI 6.0.
Revolusi Industri 4.0 yang menjadikan teknologi informasi sebagai panglima merupakan sejarah masa silam. Sedangkan, Revolusi Industri 5.0. yang memanusiakan teknologi informasi juga sudah diambang batas pengaruhnya. Era baru 6.0. sudah mulai mencengkram sistem pengetahuan dan keterampilan generasi Z.