Tag: ATLAS Beach Fest
MANGUPURA, NusaBali.com - Media sosial dihebohkan dengan sebuah unggahan TikTok yang menunjukkan visualisasi Dewa Siwa menjadi video latar pertunjukan musik DJ di sebuah kelab malam di Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Badung.
MANGUPURA, NusaBali.com – Hujan disertai badai yang menerpa Bali, termasuk Pantai Berawa Canggu pada Sabtu (25/2/2023) dan Minggu (26/2/2023) tak menghalangi antusias clubber menyaksikan performance musisi dunia Cash Cash.
MANGUPURA, NusaBali.com - Promotor musik Indonesia, HWG Events, yang dideklarasikan pada 18 Juli 2022 telah menghadirkan musisi-musisi ternama Indonesia maupun internasional. Kehadiran musisi lokal dan global ini untuk memberikan warna bagi ekosistem dan pertunjukan musik di Tanah Air tercinta.
MANGUPURA, NusaBali.com - DJ asal Amerika, Cash Cash yang namanya tengah menjulang dijadwalkan tampil di W Atlas Superclub pada Sabtu (25/2/2023) dan Atlas Beach Club pada Minggu (26/2/2023).
MANGUPURA, NusaBali.com – Atlas Beach Fest bersama Avani menggelar bersih pantai bersama di Pantai Berawa, Kabupaten Badung.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 17 Apr 2025 Suyasa Tanggapi Pidato Bupati Badung
-
-
-
-
-
-
Berita Foto
Batas Desa Lengang
Target Debitur Baru Tahun 2025
Dua Anggota Polres Badung Dorong Mobil Mogok
Progres Penataan Jogging Track
Nusa Ning Nusa
Tidak Gampang Ada
PERADABAN itu diubah dan ditentukan oleh segelintir manusia. Mereka yang sedikit itulah yang menentukan arah zaman.