Tag: Operasi Pasar
Warga mengantre untuk membeli gas elpiji 3 kilogram bersubsidi saat operasi pasar di Kenali Asam, Kota Baru, Jambi, Rabu (26/3/2025).
JAKARTA, NusaBali - Badan Pangan Nasional (Bapanas) menyatakan bahwa sebanyak 1.540 ton beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) telah terjual di Operasi Pasar Pangan Murah yang diselenggarakan pemerintah untuk menjaga stabilitas harga selama Ramadhan hingga Lebaran 2025.
GIANYAR, NusaBali - Satgas Pangan Kabupaten Gianyar menemukan beberapa toko yang menjual minyak goreng kemasan 1 liter, namun volumenya tidak sesuai Batas Kesalahan yang Diizinkan (BKD).
Operasi pasar dilakukan sebagai upaya memastikan ketersediaan pangan sekaligus menekan inflasi agar harga tetap stabil.
MANGUPURA, NusaBali - Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H dan Hari Raya Nyepi Tahun Caka 1946, harga sejumlah bahan pokok di pasar tradisional mengalami perubahan.
JAKARTA, NusaBali - Kantor Komunikasi Kepresidenan (PCO) menyatakan pemerintah menggelar operasi pasar di beberapa daerah menjelang Ramadan 1446 Hijriah, serta mempersiapkan diskon tarif tol untuk para pemudik jelang libur lebaran.
DENPASAR, NusaBali - Menjelang Hari Raya Nyepi dan Bulan Suci Ramadan, Pemkot Denpasar bersiap melaksanakan operasi pasar tetap.
MANGUPURA, NusaBali - Ratusan warga, mayoritas ibu rumah tangga, tampak sabar mengantre sejak pagi di Halaman Kantor Lurah Kuta, Kecamatan Kuta, Badung, Selasa (4/2) pagi.
Untuk program jangka panjang Pemkab Badung akan menginformasikan kepada masyarakat mengenai lokasi pangkalan resmi yang menjual gas elpiji 3 kg dengan harga yang sesuai ketentuan.
GIANYAR, NusaBali - Polsek Blahbatuh memberikan pengamanan penuh dalam kegiatan operasi pasar di Wantilan Desa Adat Medahan, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, Kamis (23/1).
MANGUPURA, NusaBali - Dinas Koperasi, UMKM, dan Perdagangan (DiskopUKMP) Kabupaten Badung akan menggelar operasi pasar menjelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru).
Dugaan adanya penimbunan atau pengoplosan itu sudah ranah hukum. Pemkab Badung harapkan instansi terkait menindaklanjuti.
MANGUPURA, NusaBali - Dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriyah, Dinas Koperasi, UKM, dan Perdagangan (DiskopUKMP) Kabupaten Badung menggelar operasi pasar di Jaba Pura Desa dan Puseh Desa Adat Kelan, Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta, Badung pada Selasa (2/4) pagi. Berbagai kebutuhan bahan pokok rumah tangga dijual dengan harga murah kepada warga.
TABANAN, NusaBali - Kabupaten Tabanan menggelar operasi pasar beras untuk mengendalikan inflasi. Ada 32 ton beras yang dijual murah kepada masyarakat. Operasi pasar ini dilakukan bekerja sama dengan bulog. Operasi pasar ini disambut antusias masyarakat Tabanan.
JAKARTA, NusaBali - Inspektur Jenderal Kementerian Dalam Negeri Tomsi Tohir meminta pemerintah daerah melakukan operasi pasar untuk mengendalikan harga beras yang mengalami kenaikan. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), sekitar 75 persen daerah di Indonesia masih mengalami kenaikan harga beras.
TABANAN, NusaBali - Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Dispeindag) Kabupaten Tabanan menyiapkan operasi pasar. Operasi menyusul lonjakan harga beras sejak awal pekan ini.
JAKARTA, NusaBali - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan pemerintah sudah melakukan banyak intervensi untuk menangani meroketnya harga beras. Mulai dari bantuan sosial hingga operasi pasar dilakukan namun nampaknya harga beras masih tinggi.
AMLAPURA, NusaBali - Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Perindustrian dan Perdagangan Karangasem menggelar operasi pasar di Pasar Rakyat Subagan, Jalan Gunung Agung, Amlapura, Jumat (6/10). Tujuannya, tiada lain untuk menstabilkan harga kebutuhan pokok.
JAKARTA, NusaBali - PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) atau Holding Pangan ID FOOD akan mengimpor gula sebanyak 125 ribu ton. Jumlah tersebut merupakan bagian dari penugasan impor tahun ini sebanyak 250 ribu.
GIANYAR, NusaBali - Bupati Gianyar I Made ‘Agus’ Mahayastra mengharapkan Pj Bupati Gianyar Dewa Tagel Wirasa mengawal kegiatan operasi pasar untuk mengatasi lonjakan harga beras.
Topik Pilihan
Berita Foto
Antre Pembelian Gas Elpiji 3 Kg
Pementasan Ogoh-ogoh Anak
Pemudik di Terminal Mengwi Membludak
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Nyepi – Keheningan
Yatra viśvam idaṁ bhāti kalpitaṁ rajju-sarpa-vat, ānanda-paramānandaḥ sa bodhas tava kevalaḥ (Ashtavakra Gita XV.4)