Tag: Disdukcapil Denpasar
DENPASAR, NusaBali - Tim Gabungan dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Denpasar, Satpol PP, kepolisian, menggelar sidak administrasi kependudukan (adminduk) di Pelabuhan Benoa, Denpasar Selatan, Kamis (10/4) malam.
DENPASAR, NusaBali - Menindaklanjuti arus balik lebaran melalui pintu masuk jalur laut, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Denpasar akan melakukan sidak identitas kependudukan di Pelabuhan Benoa, Denpasar Selatan. Sidak ini sebagai upaya antisipasi penduduk pendatang (duktang) secara ilegal di wilayah Kota Denpasar.
DENPASAR, NusaBali - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Denpasar terus menggenjot kepemilikan identitas kependudukan KTP elektronik (e–KTP) serta administrasi kependudukan (adminduk).
DENPASAR, NusaBali - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Denpasar sebagai salah satu penyelenggara pelayanan publik kembali menggelar Forum Konsultasi Publik Tahun 2025.
DENPASAR, NusaBali - Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Denpasar sudah menerbitkan 119.807 kartu identitas anak (KIA).
Santunan kematian sebesar Rp 2,5 juta per orang, berlaku untuk warga ber-KTP dan KK Kota Denpasar.
Perekaman KTP elektronik dilakukan serentak di kantor camat di empat kecamatan se–Kota Denpasar pada Minggu (27/10).
DENPASAR, NusaBali - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kota Denpasar mencatat sebanyak 12,89 persen warga melakukan aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD).
DENPASAR, NusaBali - Pencetakan e-KTP pada mesin anjungan Dukcapil mandiri (ADM) resmi dihapus setelah Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengeluarkan surat rekomendasi penggunaan identitas kependudukan digital (IKD) melalui Permendagri Nomor 72 Tahun 2022. Dengan keluarnya surat tersebut pencetakan e-KTP pada ADM dihapuskan.
DENPASAR, NusaBali - Pemkot Denpasar melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) sudah mencairkan dana santunan kematian sebesar Rp 3.857.500.000. Santuna tersebut dikeluarkan untuk 1.543 penerima yang sudah mengurus akta kematian sebelum satu bulan dari waktu meninggal.
DENPASAR, NusaBali - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Denpasar menggencarkan proses penerbitan Akta Perkawinan langsung jadi sebagai bagian dari upaya mempercepat pelayanan administrasi kependudukan (Adminduk).
Warga wajib KTP di Denpasar sebanyak 516.686 orang. Yang sudah melakukan perekaman data sebanyak 508.596 orang berdasarkan data per 1 Juli 2024.
Dengan menggunakan aplikasi identitas kependudukan digital (IKD), ada sembilan layanan administrasi kependudukan bisa dilayani.
DENPASAR, NusaBali - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Denpasar mengeluarkan anggaran sebesar Rp 2.435.000.000 atau Rp 2,4 miliar khusus untuk santunan kematian.
Proses pemeriksaan ini dilakukan untuk antisipasi penduduk pendatang tanpa identitas masuk ke Bali.
Petugas sudah mendapat jadwal kedatangan kapal di Pelabuhan Benoa. Pada tahap pertama, Senin (8/5) pada pukul 12.00 Wita, KM AWU datang dari Surabaya.
Disdukcapil Denpasar tetap lakukan upaya jemput bola, terutama merekam data para lansia, serta pelajar yang usianya menginjak 17 tahun.
WNA ber-KTP Denpasar ini berhak mendapatkan hak pelayanan publik. Namun mereka tidak punya hak politik untuk dipilih maupun memilih.
Tahun lalu, sebanyak 612 penumpang turun di Pelabuhan Benoa, sebanyak 14 orang kartu identitasnya.
DENPASAR, NusaBali - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Denpsar saat ini tengah gencar melakukan aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD).
Topik Pilihan
Berita Foto
Persiapan Menyambut Hari Raya Galungan di Bali
Batas Desa Lengang
Target Debitur Baru Tahun 2025
Nusa Ning Nusa
Tidak Gampang Ada
PERADABAN itu diubah dan ditentukan oleh segelintir manusia. Mereka yang sedikit itulah yang menentukan arah zaman.