Tag: Aplikasi Smile
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Provinsi Bali mempercepat penanganan rabies melalui pemanfaatan aplikasi Sistem Monitoring Inventaris Logistik Kesehatan secara Elektronik (Smile) yang didukung Organisasi PBB Bidang Program Pembangunan (UNDP).
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Kota Denpasar meraih penghargaan dari Kementerian Kesehatan RI atas prestasi yang ditorehkan UPTD Puskesmas III Denpasar Selatan menjadi Puskesmas Terbaik Dalam Pengelolaan Vaksin melalui Penerapan Aplikasi Sistem Monitoring Logistik Imunisasi Secara Elektronik (SMILE) Regional Tengah Tahun 2024.
AMLAPURA, NusaBali - Dinas Kesehatan (diskes) Karangasem sebagai pengelola vaksinasi terbaik di Indonesia Wilayah Regional Tengah dalam memanfaatkan aplikasi Smile (sistem monitoring imunisasi dan logistik elektronik) periode 2023-2024. Penghargaan diberikan langsung oleh Direktur Jenderal Kefarmasian dan Alat Kesehatan Kementerian Kesehatan RI Dr Dra Lucia Rizka Andalucia di Jogjakarta, 6 Juni 2024.
Topik Pilihan
-
Badung 25 Apr 2025 Galungan, Volume Sampah Meningkat 15 Persen
-
-
-
-
-
-
-
-
Berita Foto
Semarak Umanis Galungan
Persiapan Menyambut Hari Raya Galungan di Bali
Batas Desa Lengang
Nusa Ning Nusa
Tidak Gampang Ada
PERADABAN itu diubah dan ditentukan oleh segelintir manusia. Mereka yang sedikit itulah yang menentukan arah zaman.