Tag: Ogoh-ogoh
DENPASAR, NusaBali - Ogoh-ogoh hasil karya Sekaa Teruna (ST) Witta Ragha dari Dusun Dajan Margi, Desa Nagasepaha, Kecamatan / Kabupaten Buleleng menjadi juara pertama lomba ogoh-ogoh yang digelar Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Bli Braya.
MANGUPURA, NusaBali - Bupati Badung I Wayan Adi Arnawa menghadiri acara penyerahan hadiah lomba ogoh-ogoh yang digelar di Wantilan Desa Adat Kapal, Kecamatan Mengwi, Minggu (6/4).
Pengunjung menyaksikan pameran sekaligus lomba pembuatan ogoh-ogoh mini yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Program Studi Kriya Fakultas Senirupa dan Desain dari Institut Seni Indonesia (ISI) Bali di Gedung Citta Kelangen ISI Bali, Denpasar, Minggu (6/4).
Belakangan banyak kreator ogoh-ogoh yang justru terjebak dalam euforia mekanika, alih-alih menjadikan ogoh-ogoh sebagai ladang imajinasi. Mereka terlalu memuja teknologi seolah-olah gerakan robotik otomatis sudah cukup untuk menyihir penonton.
MANGUPURA, NusaBali - Festival Ogoh-ogoh ke-5 yang digelar oleh Garuda Wisnu Kencana (GWK) Cultural Park sukses mencatat lonjakan kunjungan wisatawan.
Pemudik yang menunda keberangkatan menuju Pelabuhan Gilimanuk agar memperhatikan waktu pengarakan Ogoh-ogoh.
GIANYAR, NusaBali - Sebanyak 91 Ogoh-ogoh di Kecamatan Payangan, Gianyar diarak saat malam Pangrupukan.
SINGARAJA, NusaBali - Dinas Kebudayaan (Disbud) Kabupaten Buleleng, menyerukan pawai ogoh-ogoh tanpa iring-iringan sound system pada hari Pangerupukan atau sehari sebelum Hari Suci Nyepi Caka 1947 di Buleleng.
SINGARAJA, NusaBali - Sekaa Teruna Teruni (STT) Astitining Laksana di Lingkungan Taman Sari, Kelurahan Kampung Baru, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, membuat ogoh-ogoh berukuran besar.
DENPASAR, NusaBali - Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BBMKG) Wilayah III Denpasar memprakirakan cuaca di Bali berawan hingga hujan saat pawai ogoh-ogoh atau sehari menjelang Hari Raya Nyepi. Untuk itu, masyarakat diimbau waspada terlabih hujan bisa disertai dengan petir.
DENPASAR, NusaBali - Pawai Ogoh-ogoh akan berlangsung hampir di seluruh desa di Bali pada malam Pangrupukan sehari sebelum Hari Raya Nyepi.
SINGARAJA, NusaBali - Sekaa Truna Banjar Kaje Kangin, Desa/Kecamatan Kubutambahan, Buleleng, memanfaatkan botol plastik bekas untuk membuat ogoh-ogoh ‘Ulian Manusa’. Ogoh-ogoh ini menjadi kritik sosial terhadap lingkungan.
Pemkot Denpasar juga menyiapkan fasilitas kesehatan untuk situasi darurat, dan penyediaan toilet di fasilitas kantor walikota.
SEMARAPURA, NusaBali - Diguyur hujan deras, parade ogoh-ogoh di Desa Ped, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung tetap meriah, Senin (24/3). Parade dimulai pukul 17.30 Wita di lahan parkir Pura Penataran Ped. Para peserta tampil maksimal walau basah kuyup.
SINGARAJA, NusaBali - Di tangan para pemuda Sekaa Truna Truni (STT) Abdi Yowana Banjar Babakan, Desa Sambangan, Kecamatan Sukasada, Buleleng, karya ogoh-ogoh menjadi media menyuarakan pesan pelestarian lingkungan. Tahun ini, mereka mengusung tema ‘Ratu Wong Samar’, yang menggambarkan keselarasan alam dan dunia gaib.
Untuk menuntaskan ogoh-ogoh dalam waktu tiga hari pengerjaannya dilakukan 24 jam nonstop secara bergantian dengan 2 shift pagi-sore dan sore ke malam hingga pagi
Topik Pilihan
Berita Foto
Persiapan Menyambut Hari Raya Galungan di Bali
Batas Desa Lengang
Target Debitur Baru Tahun 2025
Nusa Ning Nusa
Tidak Gampang Ada
PERADABAN itu diubah dan ditentukan oleh segelintir manusia. Mereka yang sedikit itulah yang menentukan arah zaman.