Tag: PHK
JAKARTA, NusaBali - Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) dan Partai Buruh Said Iqbal mengatakan, sudah terdapat setidaknya 60 ribu pekerja di Indonesia yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) sepanjang dua bulan pertama 2025.
JAKARTA, NusaBali - Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Eko Listiyanto mengungkapkan perbaikan dan pembenahan daya beli masyarakat kelas menengah menjadi kunci penting dalam mencegah terjadinya pemutusan hubungan kerja (PHK) di sektor industri, khususnya manufaktur.
DENPASAR, NusaBali - Ratusan massa aksi dari serikat pekerja mendatangi Kantor Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker) dan ESDM Bali, Jumat (31/1).
JAKARTA, NusaBali - Ketua Umum Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indonesia (APPI) Suwandi Wiratno mengatakan bahwa konsumen otomotif di Indonesia pada tahun 2025 masih didominasi dengan pembelian secara kredit.
JAKARTA, NusaBali - Sepanjang 2024, pemerintah mencatat penciptaan lapangan kerja baru sebanyak 4,78 juta. Dari total tersebut, peningkatan signifikan pekerja formal berstatus buruh atau karyawan mencapai sebesar 3,44 juta.
SINGARAJA, NusaBali - Mediasi lanjutan penyelesaian kisruh buruh PLTU Celukan Bawang kembali digelar, Jumat (18/10) di Kantor Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kabupaten Buleleng.
"Komunikasinya agak sulit. Kami masih berusaha berkomunikasi lewat perantara manajer yang ada di Bali ini”
SINGARAJA, NusaBali - Sejak sepekan terakhir karyawan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Celukan Bawang di Desa Celukan Bawang, Kecamatan Gerokgak, Buleleng, resah.
JAKARTA, NusaBali - Ekonom menilai daya beli kelas menengah RI tengah tertekan, bahkan sebagian di antaranya terpaksa turun ke kelas ekonom yang lebih rendah. Sulitnya mencari pekerjaan yang layak dinilai menjadi salah satu pemicunya.
JAKARTA, NusaBali - Ekonom Senior INDEF Faisal Basri berkomentar soal industri tekstil dalam negeri yang berguguran hingga terpaksa PHK. Menurutnya, sektor ini mengalami kendala pendanaan, khususnya untuk pengadaan teknologi.
JAKARTA, NusaBali - Pemerintah bakal memperketat aturan impor barang ke Indonesia mulai dari mainan anak hingga kosmetik. Alasannya karena ada serbuan barang dari China.
Setelah kedua belah pihak sepakat, pihak hotel meminta pembayaran setiap tanggal 15 mulai Agustus tahun ini.
DENPASAR, NusaBali
Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Denpasar memastikan tidak ada pemberhentian hubungan kerja (PHK) pegawai honorer di lingkup Pemkot Denpasar, jika pengangkatan pegawai dengan perjanjian kerja (PPPK) terealisasi.
JAKARTA, NusaBali
Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mencatat lebih dari 25 ribu pekerja di Indonesia jadi korban pemutusan hubungan kerja (PHK) sepanjang 2022.
JAKARTA, NusaBali - Wakil Ketua Umum Kamar Dagang Indonesia (Kadin) Shinta W Kamdani menyebut 800 ribu pekerja di industri padat karya kena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) berdasarkan data BPJS Ketenagakerjaan per Oktober 2022.
GIANYAR, NusaBali
Pabrik pelintingan kulit rokok PT Mitra Prodin di Desa Ketewel, Kecamatan Sukawati, Gianyar kembali mempekerjakan karyawan yang sempat dirumahkan per Senin (28/11).
Kadisnaker Gianyar, Ida Ayu Surya, berharap manajemen tidak sampai mengambil langkah PHK terhadap karyawannya.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 19 Apr 2025 Lampu Sorot Tsunami Shelter Kuta Raib
-
-
Denpasar 19 Apr 2025 GUPBI Bali Sepakati HET Babi Rp 55.000/Kg
-
-
-
-
Badung 17 Apr 2025 Suyasa Tanggapi Pidato Bupati Badung
Berita Foto
Batas Desa Lengang
Target Debitur Baru Tahun 2025
Dua Anggota Polres Badung Dorong Mobil Mogok
Progres Penataan Jogging Track
Nusa Ning Nusa
Tidak Gampang Ada
PERADABAN itu diubah dan ditentukan oleh segelintir manusia. Mereka yang sedikit itulah yang menentukan arah zaman.